APENSO INDONESIA

header ads

INTERMEZO PAGI (INPAG) MASIH KAYA

INTERMEZO PAGI (INPAG)
MASIH KAYA

Oleh: Kris Mariyono
Director Jurnalism
APENSOINDONESIA.COM


Seorang kakek tua yang berusia sekitar 75 tahun tetap tegar dan selalu tersenyum. Kakek tua ini berdasarkan tetangga sebelum menempati rumah bersebelahan dengan mushola kampung memiliki perusahan krupuk udang dan tinggal di kota. Pak RT merasa terharu atas keberadaan Kakek tua yang kini hidup seorang diri.

-Pak RT  :Kakek Tua kenapa tidak ikut anaknya saja dikota.?

-Kakek Tua : Lebih baik disini Pak RT nanti ikut memikirkan perusahan dan biarlah anak saya yang menjalankan.

 -Pak RT  :  lho ..berati  sudah tidak kaya..harta dan perusahan untuk anak bapak.

-Kakek Tua : Siapa bilang saya tidak kaya, saya masih kaya ..buktinya masih bisa tersenyum, bernafas, Sehat jasmani dan rohani serta aktif beribadah dan bersyukur pada Allah Maha Pemurah.

-Pak RT : Kakek selain masih kaya juga kaya hati dan tidak kaya Orang utan.

-Kakek Tua : Terima kasih (Sembari tersenyum)


Pak RT nylekit😀Km

Posting Komentar

0 Komentar