APENSO INDONESIA

header ads

INTERMEZO PAGI (INPAG) : TENTANG KAWIN

INTERMEZO PAGI (INPAG) :


TENTANG KAWIN
Oleh : Kris Mariyono
Director of Jurnalism Apenso Indonesia



Pak Sekdes mengundang staf pemerintahan desa di rumahnya untuk merayakan peringatan 25 tahun usia pernikahannya.

Kasi Umum : Usia pernikahan 25 disebut apa Pak Sekdes ?

Kasi Sekdes : Ya disebut Pernikahan Perak. Kalau 50 tahun siapa yang tau ?

Kasi Kesra : Ya jelas, kawin emas. Apa ada kawin yang membahayakan ?

Kabag Umum : Ya ada itu kawin paksa.

Kasi Kesra : Hampir, tepatnya kawin lari.




---😄😄😄---

🌸Selamat Siang & Semangat Beraktivitas🌸





Posting Komentar

0 Komentar