APENSO INDONESIA

header ads

Sekolah Bersih Sekolah Nyaman Menjadikan Siswa Sd Tertarik Minat Masuk SMP PGRI 6 Surabaya

Sekolah Bersih Sekolah Nyaman Menjadikan Siswa Sd Tertarik Minat Masuk SMP PGRI 6 Surabaya

(Gambar Ilustrasi)

Oleh : Banu Atmoko
apensoindonesia.com


Sekolah merupakan institusi formal dan strategis dalam menyiapkan sumber daya manusia yang sehat secara fisik, mental, social dan produktif. Salah satu yang mempengaruhi keberhasilan proses belajar mengajar di sekolah adalah status kesehatan dan kondisi lingkungan sekolah. 

Dalam mempersiapkan PPDB 2022/2023 siswa/siswi dan guru di SMP PGRI 6 Surabaya dan SDS Al-Ikhlas Surabaya yang merupakan Sekolah Peduli Berbudaya Lingkungan yang terletak di Jalan Bulak Rukem III No 7 – 9 Kelurahan Wonokusumo, Kecamatan Semampir bersama – sama pada hari Senin, 21/6/2022 pukul 08.00 melaksanakan kegiatan untuk kerja bakti bersama – sama membersihkan sekolah tercinta.

Dimana bapak/ibu guru, serta siswa/siswi menyapu halaman sekolah, membersihkan toilet, mushola, serta membersihkan tempat piala.

Sekolah bersih, sekolah nyaman menjadikan siswa tertarik minat masuk sekolah.

#TantanganGuruSiana
#dispendikSurabaya
#Guruhebat







Posting Komentar

0 Komentar